berita-lokal
-
legundi.desa.id- Pemerintah Desa Legundi menyelenggarakan malam tirakatan dalam rangka peringatan hari jadi Ngawi ke 664 pada Sabtu, 6 Juli 2022 di Balai Desa. Hadir dalam acara ini adalah perangkat desa, BPD, PKK, tokoh pemuda, tokoh agama, dan tokoh masyarakat. Pada peringatan kali ini terasa spesial, sebab selama dua tahun sebelumnya mengalami pembatasan, sehingga acara tirakatan dengan undangan yang banyak baru bisa dilaksanakan kembali tahun ini.
Pada acara ini, Agus Winarna selaku ketua BPD menyampaikan tentang sejarah Kabupaten Ngawi. Masyarakat ...
-
legundi.desa.id- Pemerintah Desa Legundi, Kecamatan Karangjati, Kabupaten Ngawi mengadakan kegiatan posyandu lansia di rumah Erfani warga Dusun Sepreh pada Jum’at (08/07). Pelaksana kegiatan ini adalah kader posyandu lansia bersama bersama dengan bidan desa.
Kegiatan ini diawali dengan pendaftaran, konsultasi, apotek dan dilanjut dengan pemberian makanan tambahan (PMT) bagi lansia. Dalam hal ini, Pemerintah desa mengalokasikan anggaran yang digunakan untuk operasional kegiatan, berupa pengadaan alat kesehatan dan PMT lansia.
Kader posyandu lansia ...
-
Pemerintah Desa Legundi menyelenggarakan malam tirakatan dalam rangka peringatan hari jadi Ngawi ke 664 pada Sabtu, 6 Juli 2022 di Balai Desa. Hadir dalam acara ini adalah perangkat desa, BPD, PKK, tokoh pemuda, tokoh agama, dan tokoh masyarakat. Pada peringatan kali ini terasa spesial, sebab selama dua tahun sebelumnya mengalami pembatasan, sehingga acara tirakatan dengan undangan yang banyak, baru bisa dilaksanakan kembali tahun ini.
Pada acara ini, Agus Winarna selaku ketua BPD menyampaikan tentang sejarah Kabupaten Ngawi. Tamu undangan tampak ...